Kamis, 03 Mei 2018

Pemantulan Cahaya

Pemantulan Cahaya Pemantulan cahaya terjadi apabila pancaran cahaya mengenai bidang pantul kemudian bidang pantul tersebut meneruskan pancaran cahaya tersebut. Sebagai contoh pemantulan cahaya adalah pada saat kita mangarahkan pancaran cahaya senter ke suatu cermin, maka cahaya tersebut...

Sifat - Sifat Cahaya

Sifat - Sifat Cahaya Sifat-sifat Cahaya Cahaya memiliki beberapa sifat yaitu menembus benda bening, dapat dipantulkan, merambat lurus, dapat dibiaskan, dan dapat diuraikan. Untuk lebih jelasnya simak pembahasan sifat-sifat cahaya berikut ini. 1. Cahaya Dapat Menembus Benda Bening  Benda...

Cahaya

Cahaya Pengertian Cahaya Cahaya adalah energi berbentuk gelombang elektromagnetik yang kasat mata dengan panjang gelombang sekitar 380-750 nm. Gelombang elektromagnetik adalah gelombang yang tidak memerlukan medium untuk merambat. Sehingga cahaya dapat merambat tanpa memerlukan medium. Cahaya merupakan gelombang elektromagnetik yang merambat tanpa melalui medium (zat perantara). Oleh karena...